TIPS DAN CARA MENGATASI LUPA PASSWORD AKUN CISCO
Hallo, pernahkah kamu lupa pada suatu hal? pastinya pernah namanya juga manusia. jadi,wajar jika kalian lupa pada suatu hal.
Tapi,jika kita lupa password akun? pastinya itu bikin kita emosi banget wkwkwk
Nah,kali ini saya akan jelasin gimana cara mengatasi lupa kata sandi akun cisco semoga tutorial ini bisa bermanfaat bagi kalian.
Tapi,jika kita lupa password akun? pastinya itu bikin kita emosi banget wkwkwk
Nah,kali ini saya akan jelasin gimana cara mengatasi lupa kata sandi akun cisco semoga tutorial ini bisa bermanfaat bagi kalian.
Baca juga : cara konfigurasi antena grid mode routerCARA MENGATASI LUPA KATA SANDI AKUN CISCO
1. Pertama, masuk ke halaman login akun Cisco. Kemudian, klik lupa kata sandi.
2. Pada kolom pertama kita masukkan alamat email kita, kolom kedua masukkan kode verifikasi yang ada diatas kemudian,klik kirim kata sandi baru.
3. Jika, ada kalimat permintaan anda selesai dengan sukses itu tandanya email dari cisco untuk mengganti kata sandi sudah terkirim.
Baca juga : Cara Cepat Memperbaiki Fan Processor Tidak Berputar
4. Selanjutnya, buka aplikasi Gmail lalu buka pesan email dari Cisco. Lalu, klik link yang ada disitu.
Aturan Kata Sandi:
-Kata sandi harus menyertakan huruf kecil (mis. Abc), huruf besar (mis. ABC), dan angka (mis. 123)
-Kata sandi minimal harus delapan (8)
-karakterKata sandi sebelumnya tidak dapat digunakan
Setelah itu,kita tinggal login seperti biasa dan masukin kata sandi baru yang kita buat.
Baca juga : cara membuat jaringan adhoc di windows 8 dan windows 10
sebenarnya kalau lupa kata sandi masih bisa dibenerin emang, dan ga terlalu susah. yang susah itu kalau kita lupa email akunnya....
ReplyDelete